Detail Cantuman
Advanced SearchText
Implementasi pembiasaan diri dan pendidikan karakter : sebagai pengantar
Memiliki karakter yang baik berarti berperilaku yang baik dan benar yang akan berpengaruh pada diri sendiri maupun orang lain. Dengan demikian dampak proses pendidikan karakter bagi peserta didik menjadikan karakter sebagai kunci keberhasila hidup dilihat dari perspektif perilaku peserta didik itu sendiri. Karena pendidikan karakter adalah proses kepedulian secara nyata dan terencana untuk mewujudkan dan membudayakan peserta didik secara individual dengan sepenuh hati untuk menjadi insan yang baik. Buku ini membahas tentang ungsi, pengertian dasar dan nilai-nilai karakter serta nilai-nilai pokok pendidikan karakter di sekolah. Selain itu juga membahas bagaimana implementasi kegiatan pendidikan karakter di sekolah.
Ketersediaan
BLU220622 | 370.114 SUP i | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Sedang Dipinjam (Jatuh tempo pada2024-09-28) |
BLU220621 | 370.114 SUP i C.1 | Perpustakaan Pusat UIN Walisongo | Tersedia namun tidak untuk dipinjamkan - No Loan |
Informasi Detil
Judul Seri |
-
|
---|---|
No. Panggil |
370.14 SUP i
|
Penerbit | Deepublish : Yogyakarta., 2019 |
Deskripsi Fisik |
x, 81 halaman : ilustrasi ; 20 cm
|
Bahasa |
Indonesia
|
ISBN/ISSN |
9786232097001
|
Klasifikasi |
370.14
|
Tipe Isi |
text
|
Tipe Media |
unmediated
|
---|---|
Tipe Pembawa |
volume
|
Edisi |
Cetakan Pertama : 2019
|
Subyek | |
Info Detil Spesifik |
-
|
Pernyataan Tanggungjawab |
Suprapto Wahyunianto
|
Versi lain/terkait
Tidak tersedia versi lain